- 1 sendok makan ragi instan
- 2 butir telur ayam
- 25 gram tepung tapioka
- 200 ml air kelapa muda
- 250 gram tepung beras
- 300 ml santan matang
- 325 gram gula pasir
- Garam secukupnya
- Vanili secukupnya
- Potongan buah nangka secukupnya (dipotong dadu)
100 gr gula merah
½ sdt garam
1 sachet fanili
1 lembar daun pandan
Cara membuat :
- Pertama-tama, campur air kelapa dengan ragi instan, kemudian aduk hingga ragi terlarut dalam air kelapa.
- Campur tepung tapioka, tepung beras, telur, gula pasir, garam, dan vanili menjadi satu.
- Tuangkan campuran air kelapa ke dalam campuran tepung sedikit demi sedikit dan perlahan sambil diuleni.
- Tuangkan santan matang, lalu aduk merata. Diamkan atau istirahatkan adonan lebih kurang selama 1 jam.
- Tuangkan kira-kita 2 sendok sayur adonan Kue Apem Selong dalam wajan cekung, lalu taburi dengan potongan buah nangka. Masak hingga matang dengan api kecil, angkat.
- Sajikan selagi hangat.